Rapat koordinasi pra evaluasi pelaksanaan pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan

Rapat koordinasi pra evaluasi pelaksanaan pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan

Rapat koordinasi pra evaluasi pelaksanaan pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik (PEKPPP) Tahun 2023 Kecamatan Pelaihari.
PEKPPP adalah upaya pengukuran sistematis pada suatu unit kerja dalam jangka waktu tertentu guna memperoleh nilai indeks pelayanan publik.
Dasar pelaksanaan PEKPPP mengacu kepada PermenPANRB No. 29/2022 tentang PEKPPP dan Pedoman Menteri PANRB No. 1/2022 tentang Instrumen dan Mekanisme PEKPPP. Penilaian PEKPPP meliputi enam aspek, yakni kebijakan pelayanan publik, profesionalisme SDM, sarana dan prasarana, sistem informasi pelayanan publik, konsultasi dan pengaduan, serta inovasi pelayanan publik.
Rapat tersebut dipimpin oleh Camat Pelaihari Agus Setiyo, SSTP, MM, diikuti oleh Sekcam, Kasi Pelayanan, Kasi Trantib, Kasi Tapem, Kasubbag Perkeu dan Kasubbag Umpeg. Selasa, 4 April 2023

Bagikan halaman ini

Link Terkait